Satu komunitas yang menarik perhatian dalam ajang PicFest 2011 adalah kelompok yang tergabung dalam proyek 'Mata Kami'. Berbagai foto apik dipajang oleh wanita-wanita yang sebagian berprofesi sebagai ibu rumah tangga itu.
enclosure: image/jpg
--
Source: http://us.detikinet.com/read/2011/12/11/094838/1788149/1277/ketika-ibu-rumah-tangga-bersenjatakan-kamera
~
Manage subscription | Powered by rssforward.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar